Selain itu, kendaraan ini juga dilengkapi dengan fitur-fitur modern seperti Cruise Control, Meter Cluster with MID, dan Smart Key yang memudahkan pengemudi dalam mengoperasikan kendaraan.
Dalam hal desain, New XL7 Hybrid menampilkan tampilan yang elegan dengan New Front Grille Design, New Dual Tone Alloy Wheels, dan New Hybrid Emblem yang menambah kesan premium pada kendaraan ini.
Tidak hanya itu, kendaraan ini juga tersedia dalam empat pilihan yang menarik. Berikut pricelist mobil hybrid ini:
BACA JUGA:Luar Biasa! Suzuki Carry Pick-up Punya Daya Angkut Mobil yang Sangat Besar
• New XL7 Hybrid BETA MT: Rp283.900.000
• New XL7 Hybrid BETA AT: Rp294.900.000
• New XL7 Hybrid ALPHA MT: Rp 293.900.000
• New XL7 Hybrid ALPHA AT: Rp 304.900.000
New XL7 Hybrid merupakan kombinasi sempurna antara desain, kenyamanan, dan teknologi.
Ditambah dengan fitur canggih yang ditawarkan, kendaraan ini siap memenuhi kebutuhan berkendara kalian sekaligus memberikan kontribusi positif bagi lingkungan.
Suzuki menunjukkan komitmen perusahaan dalam menyediakan solusi berkendara yang inovatif dan ramah lingkungan.
Dengan berbagai pilihan mobil hybrid yang ditawarkan, kalian dapat memilih yang paling sesuai dengan kebutuhan dan gaya hidup kalian.