Ketahui Dulu Debt Service Ratio (DSR) Anda sebelum Mencicil Mobil Baru

Jumat 27-08-2021,20:17 WIB
Reporter : Alif Sowandono
Editor : Alif Sowandono

Tujuan memiliki dana cadangan (sinking fund) adalah agar Anda tidak menggunakan dana darurat untuk setiap kebutuhan mobil Anda. Dana darurat akan lebih ditujukan untuk pengeluaran-pengeluaran yang bersifat mendadak saja.

Seperti misalnya mengganti ban yang kempes di jalan, ganti aki mobil yang sudah habis masa pakai, atau membayar OR (own risk) asuransi mobil.

Karena itu, cukup penting tentunya untuk mengalokasikan dana untuk kebutuhan ini. Tidaklah salah untuk menabung setidaknya 1% hingga 5% dari pemasukan per bulan untuk dana cadangan mobil. Simpan saja dana tersebut di tabungan agar tetap likuid.

Tags :
Kategori :

Terkait