Mobil Kadung Terendam Banjir? Lakukan Ini Agar Air yang Mengendap Bisa Teratasi

Minggu 24-03-2024,07:34 WIB
Reporter : Ade Nugroho
Editor : Priya Satrio

Tapi, bukankah itu lebih baik daripada membiarkan mobil menjadi rusak karena terendam banjir?

BACA JUGA:GWM Tank 500, Mobil Baru Berukuran Besar yang Berani 'Head to Head' Lawan Land Cruiser!

Besaran estimasi biaya servis sendiri sangat bergantung pada bengkel yang hendak dituju. Apakah bengkel umum atau bengkel resmi.

Kita mulai dulu dari bengkel umum.

Di bengkel umum, setidaknya kalian harus punya uang Rp 2 juta - Rp 5 juta untuk servis mobil terendam banjir.

Biaya tersebut mencakup pemeriksaan mesin, serta pembersihan interior dan eksterior. Jika servis mencakup perbaikan sistem elektronik dan ruang bakar, maka estimasi biayanya bisa mencapai Rp 6 juta - Rp 8 juta.

Lalu, bagaimana dengan bengkel resmi? Di bengkel resmi, estimasi biaya terendahnya lebih kecil dibanding bengkel umum.

Hanya Rp 700 ribu. Namun, secara keseluruhan, estimasi biaya servis di bengkel umum berada di kisaran Rp 700 ribu - Rp 16 juta.

Besaran itu sangat tergantung dari tingkat kerusakan, kebijakan biaya dari bengkel resmi, serta tingkat kerusakan pada mobil.

Seperti itulah cara mengatasi mobil terendam banjir, beserta estimasi biayanya.

Semoga bisa membantu kalian, bila nanti harus mengatasi mobil kalian yang terendam banjir.

Kategori :