Ini Komponen Poros Propeller Pada Sebuah Mobil

Senin 17-06-2024,16:00 WIB
Reporter : Ade Nugroho
Editor : Ilham

JAKARTA, OTOMOTIFXTRA.COM – Front Universal Joint, Fungsi dari komponen propeller yang satu ini adalah untuk mengikat bagian slip yoke di drive shaft.

Drive shaft itu merupakan salah satu poros penggerak pada kendaraan.

• Real Universal Joint

Real Universal Joint memiliki nama lain sambungan universal belakang.

BACA JUGA:Grand Price Gaspol Castrol Berhasil Disabet Driver Ojol Asal Depok, All New Kijang Innova Zenix Segera Parkir Depan Rumah

Fungsi bagian yang satu ini adalah untuk melenturkan sambungan pada penghubung drive shaft ke yoke. 

• Yoke

Selain itu, propeller juga memiliki bagian lain bernama Yoke yang fungsinya sebagai jembatan penghubung antara differential belakang dengan porosnya. 

• Slip Yoke

Komponen propeller shaft yang berikutnya adalah Slip Yoke.

Komponen ini berfungsi untuk menghubungkan sambungan universal yang ada di bagian depan dengan poros dari output transmisi.

• Front Universal Joint

Berikutnya ada front universal joint yang bertugas sebagai pengikat slip yoke agar tidak bergerak ketika poros penggerak bekerja. 

BACA JUGA: Porsche Active Aerodynamics Aktif Dan Pasif Pada Mobil SUVnya


Ini Komponen Poros Propeller Pada Sebuah Mobil-freepik-freepik

Kategori :

Terpopuler