Ternyata Mudah Sob, Cara Mendeteksi Kerusakan Power Steering Elektrik Pada Mobil

Rabu 10-07-2024,17:00 WIB
Reporter : Ade Nugroho
Editor : Ilham

Kerusakan pada sistem EPS pun bisa dideteksi dalam hal ini.

Jika kemudi mobil mulai tidak stabil dan setirnya terasa berat, maka patut untuk dipertanyakan kondisinya.

• Perhatikan Lampu EPS

Tanda selanjutnya yang bisa kalian  perhatikan dengan mudah yaitu melihat dari lampu EPS.

Jika sudah mulai menyala atau berkedip, maka hal tersebut perlu diwaspadai.

Ada baiknya kalian segera memeriksakan kondisi mobil, supaya kerusakannya tidak bertambah parah.

Kategori :