Taiwan ingin Jajaki Peluang Bisnis Teknologi Internet of Vehicle (Iov) dengan Pelaku Industri Otomotif Indonesia

Jumat 26-11-2021,18:55 WIB
Reporter : Alif Sowandono
Editor : Alif Sowandono

Kukuh menyatakan perusahaan Taiwan akan menjadi mitra yang solid bagi perusahaan di Indonesia.

Dengan kemampuan Research & Development (R&D) yang kuat dari industri Teknologi dan Informasi (TIK) di Taiwan.

BACA JUGA:GIIAS 2021 Akan Menghadirkan Inovasi Teknologi Terkini dari Puluhan Merek Mobil

Perkembangan teknologi elektronik mobil dan Industri IOV Taiwan ternyata juga sedang berkembang pesat.

Sejak tingkat penetrasi 5G meningkat di Taiwan pada tahun 2020, Taiwan membuat lompatan besar dalam hal membangun jaringan transportasi pintar.

"Indonesia memiliki pasar domestik yang luar biasa dan sangat membutuhkan komponen otomotif aftermarket. Pada 2019, Indonesia telah mengimpor suku cadang otomotif senilai USD 65,9 juta dari Taiwannm," ujar Kukuh.

 

Kategori :

Terpopuler