Ini Dia Keuntungan dari Layanan BMW Roadside Assistance Service

Kamis 28-04-2022,14:18 WIB
Reporter : M. Iksan
Editor : M. Iksan


Layanan BMW Roadside Assistance|bmw indonesia|

TANGSEL, OTOMOTIFXTRA.COM- BMW Group Indonesia bersama dengan mitra strategisnya Allianz Worldwide Partners menyempurnakan BMW Roadside Assistance terdahulunya, Rabu 27 April 2022

Seperti diketahui, BMW Roadside Assistance Services khususnya untuk layanan Call Center diberikan bebas biaya selama 24 jam, 365 hari untuk semua pengguna BMW-MINI dan Rolls Royce.

BACA JUGA:Kolaborasi BMW Group Indonesia dan Allianz, Layanan BMW Roadside Assistance Makin Sempurna

BACA JUGA:Astra Isuzu Hadirkan Promo Ramadan dan Jaringan Bengkel Siaga Mudik di 8 Titik

Di antaranya untuk layanan  BMW Servicemobile, Layanan Penderekan  serta Seamless Mobility Service diberikan secara gratis kepada kendaraan yang mememenuhi persyaratan selama 3 tahun dan berlaku di seluruh Indonesia. 

Layanan ini dapat diakses melalui Call Center 24/7 (0 800 1 269 269 atau 021 5088 0206) yang dikelola oleh Allianz Worldwide Partners. 

BACA JUGA:Evalube Berbagi di 5 Kota Besar, Sambangi Pendok Pesantren Hingga Mekanik

BACA JUGA:Fitur Unggulan MG HS i-SMART Bikin Mudik Makin Asik

Untuk kendaraan BMW, MINI, dan Rolls-Royce yang dibeli melalui Authorized Dealership BMW Group Indonesia setelah tanggal 1 Februari 2021, otomatis mendapatkan BMW Roadside Assistance selama 3 tahun. 

Kendaraan yang mengalami keadaan darurat sesuai kondisinya akan diberikan bantuan langsung atau diderek secara bebas biaya ke diler BMW terdekat. 

+++++


Layanan BMW Roadside Assistance|bmw indonesia|

BMW Roadside Assistance bekerja dalam 3 tahap yaitu:

1. Help on Phone

Kategori :