C-HR Hybrid Kini Punya Teknologi Toyota Safety Sense, Simak Keunggulannya

Senin 30-05-2022,09:23 WIB
Reporter : Denny Firmansyah
Editor : Denny Firmansyah

Kemudian, fitur Pre-Collision System akan melakukan peringatan serta mengintervensi kontrol pengemudi dengan melakukan rem secara otomatis untuk menghindari tabrakan.

+++++


Toyota Lengkapi C-HR Hybrid dengan Teknologi Toyota Safety Sense. |Foto: dok. TAM|

Fitur Lane Departure Alert akan mengingatkan pengendara agar tetap berada di jalur yang seharusnya dengan getaran pada stir.

Dan, Automatic High Beam akan melakukan deteksi pada lampu kendaraan yang ada di depan sesuai dengan kondisi jalanan.

Fitur-fitur keselamatan ini juga dilengkapi oleh layanan telematika T Intouch  yang dapat menghubungkan mobil dengan aplikasi mTOYOTA.

BACA JUGA: Toyota Astra Motor Hadirkan Lima Mobil Toyota berlabel Gazoo Racing (GR) ke Indonesia

Berbagai fitur yang dapat digunakan lewat T Intouch adalah Find my Car, Stolen Vehicle Tracking, Geofencing, e-Care, Emergency Road Assistance, dan Trip Driving Update.

Kategori :

Terpopuler