Bedah 3 Fitur Canggih di SUV Premium Peugeot, Buat Dukung Keselamatan Driver dan Kendaraan Lain, Lo!

Senin 10-10-2022,23:18 WIB
Reporter : T. Sucipto
Editor : T. Sucipto

BACA JUGA:Ramaikan GIIAS Medan 2022, Wuling Bawa Semangat The Future is Here, Banyak Promo Menarik Sob!

Namun yang lebih menarik dari semua fitur safety di mobil-mobil Peugeot, pabrikan asal Perancis ini juga merancang fitur keselamatan buat kendaraan lain yaitu kendaraan yang berlawanan arah.

+++++


Fitur Driver Attention Alert di Peugeot, mendukung keselamatan pengemudi||Astra Peugeot

Fitur safety ini namanya High Beam Assist dan hanya ada di Peugeot keluaran terbaru yaitu tipe New Peugeot 2008 SUV.

Secara otomatis, sorot lampu depan akan berubah menjadi low beam jika terdeteksi ada kendaraan lain yang berlawanan arah.

High Beam Assist berfungsi untuk memberikan penerangan lebih saat kendaraan berjalan di kegelapan dengan mengaktifkan lampu jauh atau high beam tanpa harus mengoperasikan switch.

BACA JUGA:Ogah Kalah dari Kota Lain, GIIAS Medan 2022 Suguhkan Keseruan dari Line Up Produk Terbaru, Ada Apa Aja?

BACA JUGA:Tak Sekadar Latihan, Drift Camp di BSD Hadirkan Soal Baru dan Teknik Feinth, Apaan Tuh?

“High Beam Assist adalah fitur safety yang ditujukan bukan hanya untuk pengemudi Peugeot  tapi juga kendaraan dari arah berlawanan.

Fungsi fitur ini akan mengubah sorot lampu dari high beam menjadi low beam secara otomatis saat terdeteksi ada kendaraan dari arah berlawanan di jalur berbeda.

Sehingga, pengemudi lain yang berlawanan arah tidak merasa terganggu dengan silaunya cahaya lampu,” imbuh Samsudin.

Semua fitur-fitur yang ada di varian Peugeot tersebut sejatinya dapat dinon-aktifkan fungsinya. Pengaturan secara manual dengan menekan tombol sesuai logo di area sekitar kemudi, atau men-settingnya lewat menu safety yang tersedia pada layar touch screen (head Unit).

Kategori :