Yamaha Indonesia Berencana Produksi Motor Gede Buatan Dalam Negeri
Senin 04-09-2023,11:32 WIB
"Kami telah melakukan ekspor dalam jumlah yang cukup besar, dan hingga saat ini, lebih dari 2 juta sepeda motor telah kami ekspor ke lebih dari 40 negara.
Dalam 20-30 tahun terakhir, Yamaha Indonesia telah berhasil mencapai standar kualitas global yang tinggi," tutup Dyon.
Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-