Rekomendasi Mobil Yang Nyaman Untuk Keluarga!
Mobil ini bahkan mampu menampung 7 orang penumpang tanpa berdesakan. Untuk performa dapur pacunya.
Calya membawa mesin 4 silinder 1.200 cc dan Dual VVT-i. Mesin ini mampu menghasilkan tenaga hingga 88 hp dan torsi puncak 111 Nm.
2. Toyota Avanza
Pilihan mobil Toyota terbaik berikutnya adalah Avanza. Varian ini menjadi opsi terfavorit di kelas MPV Indonesia. Bahkan keberadaannya sangat menjamur di jalanan pedesaan hingga perkotaan. Avanza sendiri populer berkat daya tahan dan kenyamanannya.
BACA JUGA:Suara Mesin Mobil Kasar? Gini Cara Atasinya
Keunggulan lain yang Avanza tawarkan adalah pilihan mesin bensin dan hybrid untuk efisiensi bahan bakar. Fleksibilitas kursi dan ruang bagasi yang luas, membuatnya cocok untuk perjalanan keluarga maupun penggunaan sehari-hari.
3. Toyota Yaris
Yaris adalah varian hatchback yang hadir dengan gaya dan performa dinamis. Desainnya sangat modern, dengan fitur-fitur kekinian yang super canggih.
Mesin yang responsif serta handling mumpuni membuat Yaris menyenangkan untuk berkendara di perkotaan maupun jalan tol.
Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-