10 Cara Mengoptimalkan Performa New XL7 Hybrid, Jangan Asal Isi Bensin!
Oli mesin mobil ini memang bisa bertahan cukup lama.
Namun tetap harus diperhatikan kapan waktu terbaik untuk melakukan penggantian. Paling tidak oli mobil perlu diganti setelah mencapai jarak 10.000 km.
BACA JUGA:Jangan Panik! Ini Penanganan Pertama Jika Ban Mobil Kalian Pecah Mendadak
• Pastikan Tekanan Ban Selalu Terjaga
Menjaga tekanan ban juga berperan dalam upaya mengoptimalkan performa New XL7 Hybrid. Pastikan untuk menjaga tekanan ban mobil di angka yang normal.
Dampaknya bisa fatal jika tekanan ban mobil tidak terjaga.
Khusus untuk tipe mobil Suzuki New XL7 Hybrid ini, tekanan ban yang dibutuhkan adalah 30-33 Psi. Lakukan pengecekan secara rutin sehingga kalian bisa tahu bahwa tekanan ban sudah berada di angka yang direkomendasikan.
Selain demi alasan keamanan, menjaga tekanan ban juga perlu dilakukan demi meningkatkan kenyamanan berkendara. Apabila tekanan ban mobil benar-benar terjaga dengan baik, maka kalian juga pasti akan lebih nyaman mengendarainya.
BACA JUGA:BMW R1250RS Terbaru 2023 Sports Touring, Mesin Boxer Tenaga Prima!
• Isi Bahan Bakar di Tempat yang Tepat
Cara berikutnya untuk mengoptimalkan performa New XL7 Hybrid adalah dengan mengisi bahan bakar di tempat yang tepat.
Pahami apa jenis bahan bakar yang harus kalian gunakan sesuai spesifikasi mesin mobil tersebut.
Selanjutnya kalian harus lebih cermat lagi memilih stasiun pengisian bahan bakar. Pastikan untuk mengisi bahan bakar di stasiun pengisian yang terpercaya dan memang direkomendasikan untuk New XL7 Hybrid.
Bahan bakar menjadi poin penting yang akan berpengaruh langsung pada performa mesin mobil kalian.
BACA JUGA:Begini 5 Cara Cek Aki Mobil yang Benar, Anti Asal-asalan!
Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-