Klakson Mobil Mendadak Tidak Bunyi? Aman Sob, Nih Cara Mengatasinya
Gantilah kabel dengan yang baru sehingga klakson bisa kembali bersuara.
Namun proses ini bisa jadi tidak mudah dan butuh bantuan dari mekanik yang berpengalaman. Jadi lebih baik kalian langsung membawa mobil ke bengkel saja untuk melakukan penggantian atau perbaikan kabel klakson.
• Ganti Switch Klakson
Tadi juga disebutkan bahwa salah satu penyebab klakson rusak dan tidak berbunyi adalah gangguan atau masalah pada switch.
Jika ini masalahnya, maka kalian bisa langsung mengganti switch.
BACA JUGA:Teknologi Canggih Suzuki 'SHVS': Hemat Bahan Bakar dan Ramah Lingkungan
Saat switch sudah cukup lama digunakan, maka bisa jadi fungsinya jadi berkurang.
Tombol klakson bisa aus dan menyebabkan bunyi klakson kurang optimal.
Jadi solusi termudah yang dapat dilakukan adalah mengganti bagian switch.
Pastikan untuk memilih switch yang sesuai dengan kebutuhan sistem klakson di mobil kalian.
Selain itu kalian juga harus memperhatikan kualitasnya supaya komponen switch ini bisa selalu awet digunakan.
BACA JUGA:Tips Buat Pemula yang Baru Mau Beli Mobil Pertama, Awas Jangan Salah Pilih!
• Bersihkan atau Ganti Relay
Jika kerusakan ada pada bagian relay klakson, maka kalian bisa membongkar komponen klakson terlebih dahulu.
Perhatikan baik-baik apakah bagian relay-nya hanya kotor atau sudah rusak berat.
Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-