Jangan Ngaku Baikers Kalau Tak Punya 10 Toolkit Ini di Motor Kalian
• Senter
Area mesin dan komponen lainnya pada sepeda motor banyak yang berupa celah-celah sempit dan sulit dijangkau.
Untuk memudahkan kalian memperbaiki atau memeriksa area sempit tadi, kalian perlu alat penerangan.
Karenanya sedialah senter kecil di toolkit.
BACA JUGA:Catat 13 Oli Motor Matic Terbaik, Biar Nggak Kena Tipu Lagi!
Benda yang satu ini mungkin tidak termasuk sebagai alat, namun kegunaannya tidak boleh juga dipandang sebelah mata.
Kabel tis bisa sangat berguna dalam situasi darurat, misalnya plat sepeda motor terlepas atau bahkan kaca helm lepas pengaitnya.
kalian mengikatkan kabel tis untuk sementara hingga kalian bisa memperbaiki dengan baut yang sesuai.
• Lakban
Seperti kabel tis, benda ini juga berguna ketika harus melakukan perbaikan ringan pada sepeda motor.
Misalnya, merekatkan bodi sepeda motor yang retak atau pecah atau menambal darurat jok motor yang sobek.
Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-