Tarikan Motor Kalian Berat Sob? Mungkin Ini Sebabnya
2. Memakai Bahan Bakar Berkualitas
Pemilihan bahan bakar yang kalian gunakan untuk motor juga akan berdampak pada mesin kalian.
Keawetan mesin juga ditentukan oleh jenis bahan bakar yang di pakai.
Agar dapat meminimalisir kemunculan kerak setelah proses pembakaran, sebaiknya kalian memakai bahan bakar dengan oktan 90.
Sehingga menghasilkan pembakaran yang lebih sempurna.
BACA JUGA:Gokil! Motor Bekas Ini Nilai Jualnya Cuma Seharga HP Bos
3. Rutin Melakukan Pergantian Oli
Pergantian oli harus di lakukan secara rutin, supaya performa mesin juga tetap bekerja dengan prima.
Oli sebagai pelumas tentu bertugas meminimalisir terjadinya gesekan pada komponen-komponen dalam mesin motor.
4. Cek Kondisi Aki Dan Busi
Jangan lupa untuk melakukan pengecekan kepada dua komponen ini secara rutin.
Apakah kondisinya masih layak, atau sudah harus diganti.
BACA JUGA:Kapan Waktu Ganti Oli Gardan Mobil yang Tepat? Ini Jawabannya
Supaya tidak menjadi kendala saat perjalanan dan tarikan gas motor berat, kalain harus memastikan bahwa aki selalu penuh.
Hindarkan dari panas dan suhu lembab agar performanya tidak alami penurunan.
Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-