13 Daftar Motor dengan Model Klasik di tahun 2024
13 Daftar Motor Dengan Model Klasik Di tahun 2024-macrovector-freepik
Rentang Harga: Rp32.700.000 - Rp40.200.000
BACA JUGA:Waspada Sob! Ternyata Oli Mesin yang Encer Itu Berbahaya Banget Buat Mobil
13 Daftar Motor Dengan Model Klasik Di tahun 2024-https://benellianugerah.com/-https://benellianugerah.com/
Motor klasik pertama adalah Benelli Motobi 152 yang ditenagai oleh mesin Air Cooled Carburator berkapasitas 149cc 1 silinder.
Mesin yang tersemat padanya mampu menghasilkan tenaga 12,2 hp pada 8.000 rpm, dan torsi 11,1 Nm pada 6.000 rpm.
Benelli Motobi 152 hadir dengan opsi gearbox transmisi 5 kecepatan. Ia memiliki tinggi jok 770 mm.
Motor klasik murah ini telah dibekali dengan 110mm Suspensi Travel pada bagian depan dan 60 mm Suspensi Travel pada bagian belakang.
Rentang Harga: Mulai dari Rp19,8 juta
BACA JUGA:Ternyata Ini Fungsi Water Repellent Pada Mobil Sob
13 Daftar Motor Dengan Model Klasik Di tahun 2024-https://benellianugerah.com/-https://benellianugerah.com/
Benelli Motobi 200 Evo hanya memiliki varian Standard dengan mesin Liquid Cooled Fuel Injection 197cc 1 silinder.
Sedikit lebih besar dari mesin Motobi 152, ia mampu menghasilkan tenaga 12,7 hp pada 7.500 rpm dan torsi 13,9 Nm pada 6.000 rpm.
Motor klasik satu ini muncul dengan opsi gearbox transmisi 5 kecepatan dan tinggi jok 715 mm. Ukuran ban pada bagian depan adalah 90/90 R17, dan 130/90 R15 pada bagian belakang.
Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-