Mengenal Lebih Dekat Komponen Suspensi Sepeda Motor dan Fungsinya

Mengenal Lebih Dekat Komponen Suspensi Sepeda Motor dan Fungsinya

Mengenal Lebih Dekat Komponen Suspensi Sepeda Motor & Fungsinya-ArthurHidden-freepik

3. Seal Debu

Suspensi depan juga memiliki komponen seal debu yang akan menjaga supaya kotoran tidak masuk ke silinder garpu.

BACA JUGA:13 Daftar Motor dengan Model Klasik di tahun 2024


Mengenal Lebih Dekat Komponen Suspensi Sepeda Motor & Fungsinya-freepik-freepik

Debu dapat mengkontaminasi minyak shock sehingga menurunkan kemampuan meredam getaran. 

Seal debu perlu dijaga supaya tidak rusak dan harus dibersihkan secara rutin. 

4. Tabung Garpu 

Komponen suspensi yang selanjutnya ini memiliki fungsi untuk menciptakan sekat atau ruang dari silinder garpu dengan tabung garpu. 

5. Cincin Stopper

Ada juga komponen cincin stopper yang sangat penting karena berfungsi sebagai penahan oli shock agar tidak bergerak ke atas ketika terjadi tekanan. 

BACA JUGA:Bingung Mau Modifikasi Toyota Camry? Yuk Intip 7 Konsep Terbaiknya

6. Torak Garpu 

Komponen ini memiliki fungsi untuk membagi ruang bawah antara bawah dan atas torak garpu. 

7. Baut Garpu 

Selanjutnya ada baut garpu yang memiliki fungsi utama mencegah oli agar tidak keluar dari shockbreaker. 

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya