Jangan Asal Ganti Kaca Film Bagian Defogger Sob, Begini Caranya yang Benar
Jangan Asal Ganti Kaca Film Bagian Defogger Sob, Begini Yang Benar-freepik-freepik
• Lepaskan sampai semua bagian kaca film terlepas.
• Proses melepaskan kaca film lakukan dengan cara menyamping
• Jika masih ada sisa lem, semprot dengan air sabun
• Biarkan kira-kira 2-3 menit
• Lap secara perlahan-lahan
• Pastikan menggunakan bahan yang mempunyai serat lembut sehingga tidak menimbulkan goresan
BACA JUGA:Ternyata Ini Sob Fungsi 4 Jenis Pegas pada Sistem Suspensi Mobil
Proses melepas kaca film bagian belakang yang terdapat defogger harus ekstra hati-hati.
Tujuannya adalah agar bagian ini tidak ikut rusak, apalagi sampai putus.
Proses penggantian kaca film merupakan tindakan yang rentan merusak defogger.
Hal yang membuat pelepasan bagian ini terkadang sulit adalah produsen menggunakan perekat yang ekstra kuat.
Defogger sendiri ada dua jenis, yaitu dari kawat tembaga dan kabel tipis.
Cara pemasangan keduanya dengan menanam pada kaca.
Lem yang terlalu kuat membuatnya susah untuk terlepas dan jika dipaksa bisa putus.
Pemilik Daihatsu, Ganti Kaca Film Defogger di Service Center Daihatsu
Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-