Jangan Asal! Begini 5 Cara Pasang Relay Lampu Motor yang Benar Sob

Jangan Asal! Begini 5 Cara Pasang Relay Lampu Motor yang Benar Sob

Jangan Asal Pasang Begini 5 Cara Pasang Relay Lampu Motor Yang Benar Sob-freepik-freepik

BACA JUGA:GIICOMVEC 2024 Bakal Suguhi Trade Visitors dengan Banyak Program Edukatif


Jangan Asal Pasang Begini 5 Cara Pasang Relay Lampu Motor Yang Benar Sob-mrsiraphol-freepik

2. Menyiapkan Relay Berkualitas

Langkah kedua setelah semua peralatan sudah tersedia adalah menyiapkan 1 relay lampu motor.

Pilihlah relay yang berkualitas dan sesuai untuk jenis motor yang diberi relay.

Terdapat dua jenis relay yang tersedia, yaitu relay yang berkaki empat dan berkaki lima. 

Umumnya, jenis relay yang kerap digunakan untuk motor adalah relay yang berkaki empat.

BACA JUGA:Emang Ada Mobil LCGC yang Bisa Tempuh Jarak Jauh? Ini Jawabannya

Cara pasangnya adalah dua kaki relay digunakan sebagai koil dan dua kaki lainnya akan dihubungkan pada sumber arus listrik. 

3. Memotong Kabel Lampu

Cara pasang 1 relay lampu motor yang berikutnya adalah harus memotong jalur kabel yang terhubung dengan lampu motor.

Terdapat tiga jenis kabel pada motor yang harus dipotong, yaitu kabel HI, kabel round (GND), dan kabel LO. 

Potonglah ketiga kabel HI, GND, dan LO dengan super hati-hati. Satu hal yang harus diingat adalah, jangan sampai menyentuh kabel-kabel lain yang terangkai pada saat kalian melakukan pemotongan kabel. 

Untuk memudahkan kalian dalam mengenali ketiga kabel tersebut, semuanya merupakan kabel yang terhubung dengan bagian headlamp motor kalian.

BACA JUGA:Inilah Kelebihan dan Kekurangan Motor Sport Yamaha R25

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya