Apa Fungsi Armature Pada Motor? Cek Penjelasannya di Sini

Apa Fungsi Armature Pada Motor? Cek Penjelasannya di Sini

Ternyata Ini Sob Fungsi Armature Pada Motor-freepik-freepik

Tanpa adanya komponen ini, maka kumparan akan cepat rusak karena tidak ada pelindung pada bagian luarnya meskipun sudah disusun dengan sangat rapi. 

BACA JUGA:6 Kekuarangan Pasang Ban Mobil Berprofil Tipis, Bisa Sebabkan Kecelakaan?

4. Komutator

Bagian ini memiliki fungsi yang sangat besar dan penting.

Komutator dibuat juga dari bahan plat tembaga dan disusun dengan rapi melingkari poros.

Komutator berada di salah satu ujung poros yang terhubung dengan kumparan. 

Komponen ini terhubung dengan sikat positif dan sikat negatif.

BACA JUGA:Kelebihan dan Kekurangan Supermoto Kawasaki D-Tracker X 250

Secara umum fungsi utamanya adalah mengalirkan arus listrik dari kumparan medan atau field coil ke kumparan armature

Arus listrik pertama akan melalui sikat positif ke sikat negatif yang akhirnya menuju ke kumparan.

Dengan begitu nantinya energi listrik akan diubah menjadi energi gerak oleh kumparan. 

Tanpa adanya elemen komutator ini maka arus listrik tidak akan sampai ke kumparan tembaga pada armature.

BACA JUGA:Cek Fungsi Selang Rem Motor, Ternyata Penting Banget Buat Keselamatan!

Kumparan dihubungkan ke komutator dengan cara disolder. 

Selain itu dari tiap-tiap plat pembentuk komutator terdapat mika yang fungsinya sebagai isolator. 

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya