Kisah Keren Rifat Sungkar, Si Pembalap Reli Indonesia yang Mampu Bersaing di Kancah Internasional
Kisah Keren Rifat Sungkar, Si Pembalap Reli Indonesia yang Mampu Bersaing di Dunia Internasional-@rifato-Instagram
Rifat Sungkar mengapresiasi kinerja tuan rumah IMI Sumut dan terkhusus Musa Rajekshah yang menggelar Danau Toba Rally, rangkaian Grand Final APRC dan Kejurnas Rally Indonesia Putaran Keempat ini.
Rifat optimis untuk kembali mengharumkan nama Indonesia, namun tetap tidak menganggap enteng lawan dan trek lintasan yang dilaluinya. Seperti apa profil Rifat Sungkar dan prestasi-prestasinya?
BACA JUGA:Perhatikan 7 Bagian Ini Saat Servis Motor, Biar Tarikan Sat Set Lagi!
BACA JUGA:Ini Perbedaan Rem Cakram dan Rem Tromol Pada Mobil, Kamu Sudah Tahu?
Profil Rifat Sungkar
Rifat Sungkar dilahirkan di Jakarta pada 22 Oktober 1978. Ia mempunyai nama lengkap Rifat Helmy Sungkar.
Istrinya bernama Sissy Priscillia, seorang model, penyanyi, dan presenter. Mereka dikaruniai dua orang anak.
Rifat berprofesi sebagai pembalap dan olahragawan. Namun ia lebih dikenal sebagai pembalap papan atas Indonesia.
Rifat mengenal dunia balap sejak kecil karena dibesarkan dari keluarga pereli.
BACA JUGA:3 Jenis Rem Mobil Ini Berbeda, Yuk Simak Cara Kerjanya
BACA JUGA:Intip Kelebihan dan Kekurangan Motor Bebek Honda All New Supra GTR 150
Kisah Keren Rifat Sungkar, Si Pembalap Reli Indonesia yang Mampu Bersaing di Dunia Internasional-@musa_rajekshah-Instagram
Rifat menempuh pendidikan jenjang SMA di Jakarta.
Setelah itu ia melanjutkan jenjang sarjana di Universitas Trisakti pada tahun (1996-2001). Setelah lulus, ia melanjutkan pendidikan di Deakin University, Melbourne Australia pada tahun 2002-2003.
Rifat merupakan seorang pembalap profesional yang telah meraih banyak prestasi di kancah internasional.
Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-