Tutorial Sederhana Agar Cat Mobil Kalian Tetap Indah Di Pandang

Tutorial Sederhana Agar Cat Mobil Kalian Tetap Indah Di Pandang

Tutorial Sederhana Agar Cat Mobil Kalian Tetap Indah Di Pandang-freepik-freepik

JAKARTA, OTOMOTIFXTRA.COM – Mengembalikan kilau cat mobil hanyalah langkah awal.

Untuk menjaga keindahan cat mobil kalian dalam jangka panjang, berikut beberapa tips tambahan yang bisa kalian terapkan:

• Lindungi Mobil dari Sinar Matahari dan Cuaca Ekstrim

Paparan sinar matahari langsung secara terus-menerus dapat membuat cat mobil kusam dan mudah getas.

Jika memungkinkan, parkirkan mobil kalian di garasi atau tempat teduh lainnya.

BACA JUGA:Grand Price Gaspol Castrol Berhasil Disabet Driver Ojol Asal Depok, All New Kijang Innova Zenix Segera Parkir Depan Rumah

Selain itu, hindari memarkir mobil di bawah pohon yang sedang berbuah atau mengeluarkan getah karena bisa meninggalkan noda membandel.

• Cuci Mobil Secara Rutin

Debu, kotoran, dan residu polutan jalanan yang menempel pada permukaan cat dapat mempercepat proses oksidasi dan membuat cat kusam.

Biasakan untuk mencuci mobil kalian secara rutin, minimal seminggu sekali atau lebih sering jika kalian tinggal di daerah dengan polusi udara yang tinggi.

Gunakan sabun cuci mobil khusus dan hindari mencuci mobil dengan air sabun yang terlalu panas karena bisa merusak lapisan cat.

BACA JUGA:Lakukan 5 Hal Ini Sebelum Membeli Mobil Bekas


Tutorial Sederhana Agar Cat Mobil Kalian Tetap Indah Di Pandang-freepik-freepik

• Memoles Cat Secara Berkala

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya