Ini Manfaat Utama Mengaktifkan Overdrive Pada Sebuah Mobil

Ini Manfaat Utama Mengaktifkan Overdrive Pada Sebuah Mobil

Ini Manfaat Utama Mengaktifkan Overdrive Pada Sebuah Mobil- standret-freepik

• Pengalaman Berkendara yang Lebih Nyaman

Putaran mesin yang rendah saat menggunakan overdrive menghasilkan suara mesin yang lebih senyap dan getaran yang berkurang.

BACA JUGA:7 Alasan Servis Di Bengkel Resmi Terasa Begitu Mahal

Kabin pun menjadi lebih hening, sehingga kalian dan penumpang dapat menikmati perjalanan dengan nyaman dan rileks.

Tidak perlu lagi bersaing dengan suara bising mesin saat melaju di jalan tol.

Namun perlu dicatat, overdrive bukanlah fitur "ajaib" yang bisa mengatasi segala situasi.

Dalam kondisi tertentu, mematikan overdrive justru bisa lebih menguntungkan.

BACA JUGA:4 Fitur yang Harus ada di Car Seat, Nomor 3 Sanagat Penting


Ini Manfaat Utama Mengaktifkan Overdrive Pada Sebuah Mobil-freepik-freepik

Misalnya, saat menanjak atau mendahului kendaraan lain yang membutuhkan akselerasi cepat, overdrive sebaiknya dimatikan untuk memaksimalkan tenaga mesin.

Tips: Pelajari buku panduan kendaraan kalian untuk memahami kapan sebaiknya mengaktifkan atau mematikan overdrive.

Situasi yang Tepat untuk Mengaktifkan Overdrive

Overdrive memang menawarkan sederet keuntungan, namun penggunaannya perlu disesuaikan dengan kondisi berkendara.

Berikut situasi-situasi yang ideal untuk mengaktifkan overdrive:

BACA JUGA: Porsche Active Aerodynamics Aktif Dan Pasif Pada Mobil SUVnya

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya