6 Komponen Utama Dalam Sistem Tranmisi Pada Sebuah Mobil

6 Komponen Utama Dalam Sistem Tranmisi Pada Sebuah Mobil

6 Komponen Utama Dalam Sistem Tranmisi Pada Sebuah Mobil-peoplecreations-freepik

JAKARTA, OTOMOTIFXTRA.COM –  Apapun jenis transmisinya selalu memiliki komponen utama yang tidak terpisahkan.

Jadi meskipun cara kerjanya berbeda, namun untuk urusan komponen sistem transmisi  kurang lebih sama. 

Berikut ini apa saja komponen utama dalam sistem transmisi yang perlu kalian ketahui. 

BACA JUGA:4 Penyebab Bagasi Mobil Mengalami Kerusakan

1. Main Gear

Komponen ini berada di main shaft yang memiliki perantara bearing.

Jumlahnya sendiri menyesuaikan tingkat kecepatan yang dimiliki oleh transmisi.

Fungsi dari main gear adalah membuat tingkat kecepatan gear ratio dan counter gear sesuai. 

2. Counter Gear 

Komponen kedua adalah beberapa gear yang dijadikan satu dan jumlahnya juga menyesuaikan tingkat kecepatan.

BACA JUGA:Ingin Mengecek Kondisi Mesin Mobil Anda? Mudah, Lakukan Sendiri Saja Sob


6 Komponen Utama Dalam Sistem Tranmisi Pada Sebuah Mobil-peoplecreations-freepik

Fungsi utamanya adalah untuk memindahkan putaran dari main drive gear atau input shaft ke main gear dan menciptakan gear ratio. 

3. Input Shaft 

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya