Kenali 3 Jenis Rem Cakram Pada Sepeda Motor

Kenali 3 Jenis Rem Cakram Pada Sepeda Motor

Kenali 3 Jenis Rem Cakram Pada Sepeda Motor--istimewa

• Cenderung cepat aus karena gesekan langsung antara disc dan kaliper tanpa peredam.

BACA JUGA:Kenali 3 Penyebab V Belt Motor Matic Slip

2.  Rem Cakram Semi Floating

Piringan rem terpasang pada hub roda dengan sambungan klem sehingga agak longgar.

Jenis ini lebih baik dalam pendinginan.

Rem cakram Semi Floating memiliki karakteristik sebagai berikut:

• Piringan rem (disc) terdiri dari 2 bagian/pelat, yaitu pelat bagian luar dan pelat bagian dalam, yang dihubungkan dengan beberapa cincin pengikat.

BACA JUGA:Lakukan 6 Hal Ini Agar Kabel Kopling Motor Anda Awet

• Pelat luar dan dalam dapat bergerak sedikit secara terpisah, sehingga disebut semi floating.

• Lebih mudah ditemukan di pasaran dan harganya lebih terjangkau dibandingkan  rem cakram full floating.

• Biasanya dipasangkan dengan kaliper rem axial, bukan kaliper radial.

• Cocok untuk kebutuhan performa standar hingga sedang.

BACA JUGA:Warna Motor Anda Doff? Lakukan 4 Perawatan ini Agar Warna Motor Anda Awet

• Mampu mengurangi efek bending pada cakram saat pengereman berulang.

• Pelat luar yang aus bisa diganti tanpa mengganti keseluruhan  cakram.

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya