Awas! 8 Bagian Mobil Ini yang Beresiko Rusak Saat Ban Menerjang Jalan yang Berlubang

Awas! 8 Bagian Mobil Ini  yang Beresiko Rusak Saat Ban Menerjang Jalan yang Berlubang

Awas! 8 Bagian Mobil Ini yang Beresiko Rusak Saat Ban Menerjang Jalan yang Berlubang--istimewa

BACA JUGA:Cara Cepat Menguasai Kopling Motor Agar Perjalanan Aman Dan Selamat 


Awas! 8 Bagian Mobil Ini yang Beresiko Rusak Saat Ban Menerjang Jalan yang Berlubang--istimewa

4. Knalpot Mobil

Dalam kondisi yang parah, roda mobil yang masuk ke jalan yang berlubang bisa menyebabkan knalpot mobil patah.

Pasalnya, knalpot mobil terletak tepat di kolong mobil sehingga sangat rentan terhantam oleh lubang jalan. 

Setidaknya, knalpot mobil bisa mengalami penyok atau kondisi terburuknya yaitu ambrol dan terlepas dari dudukannya.

Bila hal ini terjadi, tentu Anda harus segera memperbaikinya ke bengkel resmi.

Perlu diketahui bahwa knalpot merupakan pipa yang berfungsi untuk membuang gas sisa pembakaran dan meredam suara mesin mobil.

Bila dibiarkan rusak, bisa membuat suara mobil menjadi lebih bising. 

Selain itu, tenaga kendaraan juga jadi kurang optimal karena terdapat kebocoran pada knalpot.

Knalpot yang bocor juga akan menyebabkan asap masuk ke dalam kabin sehingga bisa menyebabkan masalah kesehatan.

BACA JUGA:Tips Merawat Rantai Motor Agar Terhindar Dari Kendor dan Aus


Awas! 8 Bagian Mobil Ini yang Beresiko Rusak Saat Ban Menerjang Jalan yang Berlubang--istimewa

5. Lower Arm

Seperti yang diketahui, lower arm merupakan bagian dari kaki-kaki mobil.

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya