Jangan Ngasal! Ikuti 5 Tips Menata Barang Bawaan di Bagasi Mobil, Bisa Muat Banyak Plus Nyaman di Perjalanan

Jangan Ngasal! Ikuti 5 Tips Menata Barang Bawaan di Bagasi Mobil, Bisa Muat Banyak Plus Nyaman di Perjalanan

Tips Mengatur Barang Bawaan Di Bagasi Mobil Agar Muat Banyak Serta Rapih-freepik-DC Studio

Saat menempatkan barang, pastikan agar barang saling mengunci dan rapat ke body mobil kanan dan kiri. 

Jangan ada ruang kosong yang dapat menyebabkan barang bergeser. Untuk barang berbentuk tinggi, letakkan dengan posisi tidur agar tidak bergeser.

4. Perhitungkan daya muat mobil

Pertimbangkan berat total barang yang dibawa, termasuk berat penumpang. Jangan melebihi beban maksimum mobil, seperti untuk mobil MPV dengan maksimum beban 540 Kg.

"Jika sudah dimuat 7 penumpang dengan bobot 70 Kg masing-masing, maka maksimum untuk barang adalah 50 Kg," beber pria bertubuh gempal ini.

BACA JUGA:Lagi Cari Mobil, Sob? Tips Pilih Mobil Sesuai Profesi ini Bisa Jadi Referensi, Dijamin Klop dan Gak Nyesel Dah!

BACA JUGA:Stop Irit Penggunaan Oli Mesin di Mobil Kalian Sob, Bahaya Besar ini Sedang Mengintai Anda

5. Pakai bracket atau jaring

Setelah memenuhi prinsip di atas, gunakan bracket atau jaring agar barang tidak mudah bergeser posisinya.

"Jaring ini biasanya terbuat dari tali atau karet, dan dapat dibeli di pasaran dengan harga yang bervariasi," pungkas Yohanes.

Dengan menerapkan tips menata barang di bagasi mobil dengan baik, Anda dapat memastikan semua barang muat dengan aman dan tetap menjaga performa mobil serta keselamatan penumpang. Semoga tips ini bermanfaat bagi perjalanan Anda selanjutnya.

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Source
Tag
Share
Berita Lainnya