Grindboys Siap Pamerkan Tiga Mobil Modifikasi Perdana di IMX 2025

Grindboys Siap Pamerkan Tiga Mobil Modifikasi Perdana di IMX 2025

Grindboys, trio sahabat yang beranggotakan Rico Lubis, Gofar Hilman, dan Mahesa Yuwanda alias Wancoy siap meramaikan ajang IMX 2025-@grindboys01-Instagram

Dengan gaya interaktif, mereka bakal menghadirkan bintang tamu spesial dan membagikan cerita seru langsung di venue. Pengunjung bisa mampir ke booth Grindboys di selasar Hall 9, nomor B24.

”Lewat aktivasi bersama Grindboys, kami ingin memperlihatkan bahwa modifikasi bukan dunia eksklusif. Grindboys membuktikan bahwa siapa saja bisa masuk, belajar, dan bersenang-senang melalui modifikasi," ujar Andre Mulyadi, IMX Project Director & Founder NMAA.

"Kami mengajak seluruh pengunjung untuk hadir dan menyaksikan program pertama Grindboys di IMX yang akan ditampilkan penuh serta kejutan," tutupnya.

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya