Canggih! 5 Fitur Pendukung Keselamatan ini Sudah Diterapkan di Mobil Modern Sob, Salah Satunya Alat Pengingat Sopir Ngantuk!
Jumat 15-07-2022,01:54 WIB
5. Brake Shift Interlock
Sejak 2010 mobil bertransmisi otomatis umumnya telah dilengkapi dengan sebuah peranti yang disebut Brake Shift Interlock.
BACA JUGA:Jelang World Premiere, Honda Rilis Teaser All New Honda Civic Type R
BACA JUGA:Piaggio Buka Dealer Motoplex Baru di Jakarta, Langsung Kasih Promo Voucher Jutaan Rupiah
Sistem ini mencegah mobil masuk ke roda gigi tanpa pengaplikasian rem. Fitur ini berguna untuk menetralkan posisi transmisi mobil matik. Ini berfungsi saat parkir, terutama ketika parkir paralel.
Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News
- Source
- Tag
- Share
-