Ayla Jadi Pilihan Kaum Milenial, Dalemannya Memang Anak Muda Banget
Ditambah back sonar dengan parking camera untuk memudahkan pengguna saat akan parkir mundur.
Mobil kembaran Toyota Agya ini juga telah dibekali AC digital, ditambah 2-Din touchscreen audio yang menambah keseruan berkendara.
Beragam fitur detail seperti kompartemen untuk menaruh barang dan cup holder juga tersedia guna memaksimalkan ruang penyimpanan barang pada kabin.
BACA JUGA: Punya City Car, Servis Murah Meriah, Bayarnya Cuma Segini
BACA JUGA: Mobil Listrik Super Mewah Rolls-Royce Spectre Lanjut Fase Uji 2,5 Juta Km
Selain itu, Ayla juga dilengkapi berbagai fitur keamanan seperti Anti-Lock Braking System (ABS) dan Electronic Brake-force Distribution (EBD), dual SRS air bag untuk pengemudi dan penumpang depan, serta immobilizer.
Untuk jantung pacunya, mobil kecil ini memiliki pilihan mesin 1.0L dan 1.2L yang pastinya sangat irit untuk penggunaan sehari-hari.
Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-