Ini Perbedaan Toyota Vios Generasi Keempat dengan Generasi Ketiga

Ini Perbedaan Toyota Vios Generasi Keempat dengan Generasi Ketiga

Di luar dari mesin dan platform, perbedaan lain antara Vios baru dan lama adalah fitur yang semakin berlimpah.

Sebut saja Vios terbaru sudah mendapatkan fitur Advanced Driver Assistance Systems (ADAS) Toyota Safety Sense yang tidak ada di generasi sebelumnya.

Tidak hanya itu, Vios terbaru sudah dapat layar instrumen digital, Apple CarPlay & Android Auto, Eco/Power Mode, dan T intouch.

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya