6 Tanda Switch Temperatur Mobil Sudah Rusak, Mending Cepat-cepat Ganti

Selasa 12-03-2024,10:00 WIB
Reporter : Ade Nugroho
Editor : Priya Satrio

3. Membersihkan switch temperatur bila kotor

Apabila kondisi switch temperatur mobil kalian kotor, kalian harus segera membersihkannya.

Gunakan amplas halus untuk memudahkan proses pembersihan. 

4. Ganti switch temperatur dengan yang baru

Apabila sudah dibersihkan, kalian coba apakah switch temperatur berfungsi dengan normal atau tidak. Jika tidak, segera ganti dengan komponen baru yang berkualitas.

5. Cek ulang apakah switch temperatur mobil berfungsi

Selanjutnya, isi hingga penuh air radiator mobil kalian.

Kemudian nyalakan mesin mobil kalian, agar kalian dapat mengecek apakah switch temperatur sudah berfungsi dengan baik. 

Kategori :

Terpopuler