9. Desain dan model velg
Desain velg ada beragam jenis, ada yang luxury, sporty, off-road, dan touring.
Bisa disesuaikan dengan selera, kebutuhan, dan budget. Model velg sendiri ada yang satu bagian hingga tiga bagian.
BACA JUGA:Plat Nomor AD: Dari Mana Asalnya? Cari Tahu di Sini!
Model satu bagian lebih tahan lama namun memiliki beban lebih berat.
Sedangkan model tiga bagian memiliki bobot ringan dan unggul dalam hal apabila terjadi kerusakan pada salah satu komponen tidak perlu mengganti keseluruhan.
10. Kualitas velg
Penting sekali untuk diperhatikan bagi kalian yang ingin memodifikasi velg mobil.
Pastikan velg yang akan kalian gunakan asli dan berkualitas.
BACA JUGA:Aldi Satya Mahendra Raih Prestasi di Spanyol: Podium Kedua!
Cara menentukannya bisa kalian lihat dari kehalusan finishing dan kerapian pada velg seberapa banyak potongan logam yang terlihat kasar.
Namun tetap kembali pada selera dan budget yang dimiliki.
Strategi Plus Satu atau Plus dua dalam Modifikasi Velg
Modifikasi selain memakai strategi maksimal naik 2 inchi dari ukuran, juga bisa memakai strategi plus satu atau plus dua.
Maksudnya yaitu meningkatkan ukuran ban lebih besar satu step atau dua step dari standar.
Misalnya, standar mobil kalian memakai ukuran ban 185/60/15, maka lebar ban yang dipakai 185, tingginya 60, dan 15 untuk diameter velg.