• Saat Parkir, Ban Tampak Miring
Kendaraan kalian perlu dibawa ke bengkel resmi untuk di spooring mobil jika ban terlihat miring saat parkir.
BACA JUGA:Jenis - Jenis Dempul Mobil yang Ada Di Pasaran
Kalian bisa mengeceknya di tempat parkir apakah rodanya miring atau tidak.
Biasanya tidak semua ban akan tampak miring, hanya salah satunya.
Ban yang miring sering terjadi di bagian depan.
Kalian bisa melihat semua bagian ban apakah ada yang miring atau tidak.
BACA JUGA:Kenapa Lampu Indikator Mobil Selalu Menyala Terus? Ini Dia Alasannya Sob
Jika ada maka setelah urusan kalian selesai langsung dibawa ke bengkel untuk diperbaiki.
• Ada Bagian Kaki Mobil yang Rusak
Kalian harus rutin memeriksa kondisi kaki mobil apakah ada yang rusak atau tidak.
Kalian bisa mengeceknya setiap hari sebelum mobil digunakan.
Dalam hal ini memang harus dilakukan pengecekan secara rutin supaya mobil kalian tetap aman.
BACA JUGA:Tips Mengatasi Mobil yang Mengalami Kebakaran
Apalagi kaki mobil adalah bagian yang sangat penting.
Komponen yang bisa di cek di bagian kaki mobil diantaranya seperti link stabilizer, karet support, shockbreaker, tierod, dan bushing arm.