Hot Info: Toyota Diisukan Bakal Merilis Toyota Vios Terbaru Pekan Ini, Cek Spesifikasi dan Bocoran Harganya di Sini!

Selasa 11-10-2022,00:34 WIB
Reporter : T. Sucipto
Editor : T. Sucipto

BACA JUGA:Hadapi WSSP300 ke-8 di Portimao, Nih Persiapan dan Jadwal Lengkap Wahyu Nugroho Pekan ini

Dimensinya (PxLxT) 4.425 x 1.740 x 1.475 mm dengan wheelbase 2.620 mm.

Desain interiornya makin mewah dengan spidometer digital dan head unit floating.

+++++

Di Thailand, fitur Toyota Safety Sense telah hadir lengkap, termasuk all speed adaptive cruise control hingga auto high beam.

Fitur lain yang tersedia di Thailand, mencakup head unit 9 inci, kamera 360, ambient light 64 warna, EPB + auto hold, jok kulit, kisi AC baris kedua, dan 6 speaker Pioneer.

BACA JUGA:Ramaikan GIIAS Medan 2022, Wuling Bawa Semangat The Future is Here, Banyak Promo Menarik Sob!

BACA JUGA:Ogah Kalah dari Kota Lain, GIIAS Medan 2022 Suguhkan Keseruan dari Line Up Produk Terbaru, Ada Apa Aja?

Di atas kertas, All New Toyota Vios ini memiliki catatan konsumsi bahan bakar 23,3 km/liter.

Selain itu, sedan ini juga menyediakan mode berkendara yang bisa dipilih yakni Eco, Normal, dan Sport.

Sayangnya, untuk harga, saat ini masih dirahasiakan oleh Toyota. Diharapkan bisa segera terkuak saat peluncurannya nanti.  

Tapi bisa buat gambaran, Yaris Ativ di Negeri Gajah Putih dibanderol mulai dari 539.000 bath untuk tipe Sport, hingga tipe Premium Luxury senilai 689.000 bath.

BACA JUGA:Tak Sekadar Latihan, Drift Camp di BSD Hadirkan Soal Baru dan Teknik Feinth, Apaan Tuh?

BACA JUGA:Dukung Kreativitas Modifikator, OLX Autos Lakukan Beberapa Hal ini di Acara Puncak IMX 2022, Lho?

Jika dikonversi ke rupiah, maka harganya setara Rp 219,36 juta hingga Rp 280,41 juta (1 bath = Rp 406,98 pada 9 Oktober 2022).

Penasaran? Tunggu kehadirannya yaa...

Kategori :

Terpopuler