Simak, Begini Cara Sederhana Bikin Mesin Mobil Diesel Awet

Simak, Begini Cara Sederhana Bikin Mesin Mobil Diesel Awet

Filter udara yang kotor tapi tetap digunakan membuat tenaga mesin menurun

Tidak hanya itu, bagian intake, turbo dan piston bisa kotor akibat debu yang ikut masuk ke dalam mesin.

BACA JUGA:Segini Pemakaian Bahan Bakar pada Subaru XV

3. Filter Solar

Setiap mesin diesel dilengkapi dengan filter solar.

Filter solar ini bertugas menyaring bahan bakar yang masuk ke ruang bakar.

Filter solar yang kotor wajib diganti, interval penggantian setiap 10.000-30.000 km tergantung bahan bakar yang digunakan

Filter solar yang tidak diganti rutin bisa menyebabkan injektor bermasalah karena ditumpuki kotoran jelaga bahan bakar.

BACA JUGA:Penjelasan Baterai Mobil Listrik Berada di Bagian Kolong

4. Purging

Menjaga performa mesin bisa dengan melakukan servis rutin dan metode purging.

Purging pada mesin diesel yakni memanfaatkan cairan pembersih untuk membersihkan kerak karbon di ruang bakar.

Servis purging bisa dilakukan setiap 20.000-35.000 km sekali.

Pada kilometer tersebut kerak ruang bakar sudah banyak menumpuk kotoran.

BACA JUGA:Segini Pemakaian Bahan Bakar pada Subaru XV

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya