Inreyen untuk Motor Penting Nggak Sih Sob? Simak Penjelasannya

Inreyen untuk Motor Penting Nggak Sih Sob? Simak Penjelasannya

JAKARTA, OTOMOTIFXTRA.COM - Setelah kalian membeli motor baru, maka ada hal penting ini yang perlu kalian lakukan.

Apa itu? Iya inreyen, ternyata bagi motor baru inreyen itu sangat penting.

Mungkin masih banyak orang yang tidak mengetahui hal ini ketika mereka membeli motor baru.

BACA JUGA:Ducati Punya Motor Warna Putih, Keluar dari Tradisi?

Jika kalian salah satu pemilik motor baru atau ada rencana membeli motor, maka informasi ini tidak boleh dilewatkan begitu saja!

Apa yang Dimaksud dengan Inreyen Motor?


Inreyen? Penting ngga sih-prostooleh-freepik

Inreyen disebut juga dengan istilah break-in, inilah proses yang merupakan adaptasi bagi mesin motor. 

Berbagai komponen motor yang terbilang masih baru, akan saling bergesekan dan menyesuaikan dengan fungsinya masing-masing.

Proses adaptasi ini menjadi penting bagi setiap motor baru, karena inilah salah satu aspek yang menjamin nilai fungsional dan aspek keamanan dari kendaraan tersebut.

BACA JUGA:Kamu Punya Banyak Uang? Eits, Tapi Belum Tentu Bisa Beli Motor Ini!

Mengapa Inreyen Penting  bagi Mesin yang Baru Dipasang?

Tentu saja, perawatan motor baru menjadi sangat penting untuk diperhatikan, sehingga proses inreyen pun tidak boleh disepelekan.

Inilah beberapa manfaat dari inreyen yang juga menjadi alasan pentingnya dari proses ini, perhatikan dengan baik supaya kalian tidak mengabaikan proses inreyen.

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya