Mau Pasang Kaca Film Mobil Kesayangan? Jangan Sembarangan Sob, Ini 12 Rekomendasinya

Mau Pasang Kaca Film Mobil Kesayangan?  Jangan Sembarangan Sob, Ini 12 Rekomendasinya

JAKARTA, OTOMOTIFXTRA.COM - Sebagian banyak orang masih bingung dalam memilih kaca film untuk mobilnya.

Sehingga mereka hanya mendengarkan rekomendasi yang tidak benar adanya.

Namun ada beberapa merk kaca film yang sudah terkenal di Indonesia bahakan dunia sob.

BACA JUGA:Suzuki Karimun, Mobil Kecil yang Dulu Menjadi Primadona Karena Keiritannya

Yuk kita simak 12 merk kaca film yang baik di gunakan di mobil kalian

1. V – Kool

Rekomendasi merk kaca film mobil pertama ada dari V-Kool.

Banyak mobil di Indonesia yang menggunakan merk V-Kool.

V-Kool sudah menggunakan nano technology yang mampu menolak sinar Infra Red Rejection (IRR) lebih dari 96%.

Kaca film V-Kool sudah dipercaya 8 Ageng Pemegang Merek (APM) di Indonesia.

BACA JUGA:Mobil Tertimpa Pohon? Santai Sob, Diklaim Asuransi Aja

Contoh mobil yang sudah menggunakan kaca film V-Kool seperti Honda HR-V, Civic, Odyssey, Accord.

Mitsubishi yang menggunakan V-Kool pada mobil Pajero Sport dan Xpander. Sedangkan Nissan ada Serena, Kicks, X-Trail dan Leaf.

Berikut harga kaca film V-Kool

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya