Takut Konsentrasi Berkendara Turun Saat Puasa? Duh Santai Aja, Lakukan Tips Ini Yuk

Takut Konsentrasi Berkendara Turun Saat Puasa? Duh Santai Aja, Lakukan Tips Ini Yuk

Puasa Jangan Jadi Alasan Karena Kurang Konsentrasi Saat Berkendara, Yuk Kita Simak Tips Aman Berkendara Saat Berpuasa-freepik-freepik

Selain itu, kalian juga harus tetap mematuhi peraturan lalu lintas.

BACA JUGA:Inilah Pengertian Paddle Shift di Balik Setir Mobil

Karena jika kalian tidak taat pada lalu lintas, potensi kerugian tidak hanya akan terjadi pada kalian namun juga pengguna jalan lain.

Melakukan Persiapan Sebelum Berkendara

kalian perlu mengingat bahwa kalian sedang dalam kondisi berpuasa, khususnya jika kalian tengah mengemudi pada waktu menjelang magrib, maka siapkan air minum atau makanan ringan untuk berbuka. 

kalian bisa menepikan mobil jika menjelang berbuka untuk membatalkan puasa kalian.

Selain itu, jika kalian memang hendak menjalani perjalanan panjang dengan jarak yang jauh, lakukan pengecekan pada kendaraan kalian.

BACA JUGA:Baru Punya SIM? Jangan Asal Ngebut, Begini Panduan Aman Mengemudinya

Hal ini berguna untuk kalian, sehingga bisa mencegah dan meminimalisir munculnya hambatan di tengah perjalanan. 

Tak hanya untuk perjalanan jauh saja, meski hanya untuk jarak dekat pun kalian juga tetap harus mengecek kondisi kendaraan kalian.

Semuanya demi kenyamanan dan keamanan berkendara saat puasa di perjalanan.

• Transportasi Umum Sebagai Alternatif

Apabila kondisi kalian memang tidak prima serta tidak mendukung aktivitas berkendara, maka jangan ragu untuk memilih transportasi umum.

Dibanding kalian harus memaksakan diri menyetir, maka bisa beresiko tinggi. 

Kalian bisa bepergian memakai transportasi umum saja. Apalagi jika jaraknya jauh untuk mudik ke kampung halaman, kalian bisa membooking tiket perjalanan dengan transportasi umum sejak jauh-jauh hari.

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya