Ternyata Ini 5 Fungsi Talang Air Pada Sebuah Mobil
Ini 5 Fungsi Talang Air Pada Sebuah Mobi-freepik-freepik
JAKARTA, OTOMOTIFXTRA.COM - Talang air mobil (door visor) adalah salah satu komponen mobil yang tidak kalah penting dengan komponen mobil lainnya.
Komponen ini menjadi standar wajib dalam pembuatan sebuah mobil.
Meski begitu, tidak semua orang memahami fungsi dari talang air mobil.
BACA JUGA:Wow! Motor Baru Dishub DKI Serharga Rp6,3 Miliar Punya Power 100 HP Sob
Sebagian orang menilai komponen ini hanyalah sebuah aksesori belaka yang merekat pada bracket di bagian jendela atas pintu mobil. Namun, ada banyak fungsi penting lainnya yang wajib kalian tahu.
Penasaran apa saja fungsinya? Lihat pembahasan dibawah ini beserta cara pasangnya.
Talang air adalah jaringan yang menyerupai pipa dan berfungsi sebagai jalan untuk air hujan supaya tidak masuk ke dalam mobil.
Selain itu, ada beberapa fungsi lainnya dari komponen ini yang wajib kalian ketahui antara lain :
1. Peredam berbagai suara bising dari luar mobil
Komponen ini berfungsi sebagai peredam suara bising yang berasal dari luar mobil. Saat mengendarai mobil sering kali terganggu oleh suara mesin mobil yang bising.
BACA JUGA:Federal Oil Buka Suara Soal Kejadian Marc Marquez di MotoGP Portugal 2024
Namun jika kalian memasang talang air, suara tersebut akan diredam karena aliran udara dari mesin akan diarahkan oleh door visor.
Suara dari kabin hingga suara dari luar dapat diredam dengan sangat baik. Bahkan sekarang, beberapa talang air (door visor) pada mobil keluaran baru mampu menghilangkan bising hingga 95 persen.
Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-