Ini Logam yang Digunakan untuk Mencegah Korosi pada Sebuah Bumper Mobil
Ini Logam Yang Digunakan Untuk Mencegah Korosi pada Sebuah Bumper Mobil-ArthurHidden -freepik
Kromium sendiri memiliki banyak kelebihan, yakni menambah nilai estetika pada bahan dasar yang dilapisinya karena membuatnya berkilau.
Dengan begitu material yang dilapisi kromium akan tampak seperti baru lagi.
BACA JUGA:PRAGA R1, Memperkaya Lanskap Otomotif Indonesia
Ini Logam Yang Digunakan Untuk Mencegah Korosi pada Sebuah Bumper Mobil-lifeforstock -freepik
Selain itu, kromium bisa membuat logam lebih tahan terhadap korosi sehingga kerap kali digunakan pada proses cromo-nikel.
Proses Cromo-Nikel pada Bumper Mobil
Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya, agar bumper mobil terhindar dari korosi maka perlu dilakukan proses cromo-nikel (proses pelapisan bumper mobil dengan kromium).
Adapun prosesnya melalui beberapa tahapan seperti berikut.
1. Tahap persiapan dan pembersihan
Sebelum proses pelapisan kromium pada bumper mobil dimulai, maka perlu dilakukan pembersihan bumper mobil dengan teliti.
Caranya, kalian tinggal mencelupkan bumper ke dalam larutan pembersih untuk menghilangkan debu, kotoran, ataupun minyak yang menempel.
Kemudian lakukan proses pemolesan bumper dan bilas hingga bersih.
2. Tahap aktivasi
Setelah dibersihkan, tahap selanjutnya merupakan tahap aktivasi.
Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-