Cara Memilih Car Seat yang Benar, Agar Terjaga keselamatan Buah Hati

Cara Memilih Car Seat yang Benar, Agar Terjaga keselamatan Buah Hati

Cara Memilih Car Seat yang Benar, Agar Terjaga keselamatan Buah Hati-ASphotofamily-freepik

Bayi yang baru lahir hingga berusia 1 tahun umumnya membutuhkan infant car seat.

BACA JUGA:7 Alasan Servis Di Bengkel Resmi Terasa Begitu Mahal


Cara Memilih Car Seat yang Benar, Agar Terjaga keselamatan Buah Hati-ASphotofamily-freepik

Jenis car seat ini didesain khusus untuk menopang tubuh mungil bayi dengan posisi semi-reclining yang aman dan nyaman.

Sebagian infant car seat bahkan bisa difungsikan sebagai carrier, sehingga memudahkan kalian saat berpindah-pindah.

Untuk bayi yang sudah lebih besar, yaitu berusia 1 tahun hingga 4 tahun, convertible car seat bisa menjadi pilihan yang tepat.

Sesuai namanya, car seat ini dapat dikonversi ke berbagai posisi, dari rear-facing (menghadap ke belakang) untuk usia di bawah 2 tahun, hingga forward-facing (menghadap ke depan) untuk usia selanjutnya.

BACA JUGA:4 Fitur yang Harus ada di Car Seat, Nomor 3 Sanagat Penting

Convertible car seat menawarkan fleksibilitas dan dapat digunakan dalam jangka waktu yang lebih panjang.

• Jenis Car Seat dan Ukuran Kendaraan

Selain usia dan berat bayi, jenis car seat dan ukuran kendaraan juga perlu menjadi pertimbangan.

Toddler car seat biasanya digunakan untuk anak usia 4 tahun ke atas, dimana mereka sudah bisa duduk tegak dengan harness yang terpasang dengan baik.

Namun, perlu diingat bahwa penggunaan car seat apapun tetap membutuhkan pengawasan orang dewasa.

Pastikan kalian memilih car seat yang ukurannya sesuai dengan ruang yang tersedia di dalam mobil.

Mengukur bagian dalam mobil, terutama di baris kursi belakang, akan membantu kalian menentukan jenis car seat yang muat dengan pas.

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya