Begini Cara yang Benar Merawat Interior Mobil Agar Lebih Awet Serta Nyaman

Begini Cara yang Benar Merawat Interior Mobil Agar Lebih Awet Serta Nyaman

Begini Cara yang Benar Merawat Interior Mobil Agar Lebih Awet Serta Nyaman-freepik-freepik

BACA JUGA:Haka Auto Menandai Momen Spesial dengan Serah Terima Unit Mobil Listrik BYD di Showroom Bintaro

Kalian bisa menggosok secara perlahan sampai debu dan kotoran menghilang. 

Sedangkan untuk plafon berbahan beludru kalian perlu menggunakan air terlebih dahulu.

Gosok plafon perlahan dengan kain lap yang dibasahi air sampai bersih.

Jangan langsung menggunakan air karena akan membuat lapisan bludru menyerap air dan menjadi bau. 

BACA JUGA:Ikuti Cara Sederhana Ini Agar Suhu Kabin Mobil Cepat Dingin


Begini Cara yang Benar Merawat Interior Mobil Agar Lebih Awet Serta Nyaman-freepik-freepik

Plafon yang menggunakan bahan bludru lebih sulit pembersihannya, oleh karena itu jangan sampai tumbuh noda apalagi jamur.

Jamur dapat tumbuh jika kalian salah membersihkan seperti menyemprotkan air dan menggunakan lap yang terlalu basah.

• Cara Merawat Jok Mobil

Bagian yang paling sering digunakan dan perlu perawatan lebih rutin lagi adala jok mobil.

Sama seperti plafon, bahan lapisan jok bisa berbeda-beda sehingga cara membersihkannya pun lain.

BACA JUGA:Perhatikan Hal Ini Saat Mengendarai Mobil Di Musim Hujan Sob

Ada dua tahapan yang bisa dilakukan untuk membersihkannya. 

Pertama kalian bisa membersihkan dengan kemoceng untuk menghilangkan debu kering.

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya