7 Penyebab Power Steering Elektrik Rusak Pada Mobil

7 Penyebab Power Steering Elektrik Rusak Pada Mobil

7 Penyebab Power Steering Elektrik Rusak Pada Mobil-freepik-freepik

JAKARTA, OTOMOTIFXTRA.COM – Kerusakan pada EPS dapat disebabkan oleh berbagai hal, mulai dari pola kemudi yang kurang baik hingga kerusakan pada berbagai komponen terkait.

Berikut merupakan penjelasan lebih lengkapnya, hal ini menjadi penting diketahui bagi pemilik mobil.

BACA JUGA:3 Penyebab Kipas Radiator Mobil Sangat Mudah Mati

• Penyebab Paling Umum: Mobil Sering Menerobos Genangan Air

Rusaknya EPS dapat disebabkan oleh berbagai hal, namun penyebab paling umum muncul dari cara mengemudi yang kurang baik.

Komponen ini dipasang pada bagian kaki-kaki mobil dan tentunya area kemudi.

Dalam mendukung kinerja mobil, ada berbagai sistem kelistrikan yang bekerja di bagian-bagian tersebut.

Namun, karena letaknya di bagian bawah, maka komponennya pun rawan terkena air, terlebih jika pengemudi tidak memperhatikan hal tersebut.

BACA JUGA:3 Penyebab Magnetic Clutch AC Pada Mobil Rusak

Terlalu sering menerobos genangan air menjadi salah satu cara mengemudi yang perlu dihindari, karena bisa berdampak buruk terhadap berbagai komponen mobil, salah satunya EPS.

Hal tersebut dapat menimbulkan dampak yang lebih parah apabila yang diterobos bukan lagi genangan air, melainkan kawasan banjir.

Selain dapat mengakibatkan berbagai komponen mesin terkena air, menerobos genangan air juga dapat meninggalkan banyak kotoran di bagian bawah mobil.

Dampaknya, bisa saja kotoran tersebut mengendap di sana dan menghambat kinerja mesin.

BACA JUGA:Lakukan Ini Agar Wiper Mobil Anda Lebih Awet dan Tahan Lama

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya