GIIAS 2024 Masuki Akhir Pekan Terakhir: Tips dan Trik Saat Berkunjung

GIIAS 2024 Masuki Akhir Pekan Terakhir: Tips dan Trik Saat Berkunjung

GIIAS 2024 Masuki Akhir Pekan Terakhir: Tips dan Trik Saat Berkunjung-GIIAS 2024 -GIIAS 2024

Pengunjung yang memilih untuk menggunakan layanan Grab sebagai alat transportasi menuju area pameran GIIAS 2024, dengan memanfaatkan promo GRABGIIAS dengan diskon 50% untuk pengguna GrabCar dan GrabBike, dengan syarat dan ketentuan berlaku.  

5. Parkir di BXC Mall dan Gunakan Shuttle Bus Gratis

Bagi pengunjung yang berlokasi di area Bintaro dan sekitarnya, dapat menitipkan kendaraannya di BXC Mall. 

Dari lokasi ini, tersedia shuttle bus gratis yang akan membawa pengunjung langsung ke GIIAS 2024.

6. Gunakan Aplikasi Auto360 untuk Navigasi dan Informasi

Unduh aplikasi Auto360 untuk mendapatkan informasi mengenai pameran terutama denah peserta pameran yang akan membantu pengunjung untuk menjelajahi area pameran.

BACA JUGA:Debut Perdana HYPTEC HT dan AION ES di GIIAS 2024 AION Indonesia Menawarkan Garansi Seumur Hidup

Temukan inovasi dan teknologi terkini yang hanya bisa disaksikan di GIIAS 2024.

Manfaatkan akhir pekan terakhir pameran GIIAS 2024 dengan merencanakan kunjungan bersama keluarga, sahabat, atau rekan kerja. Jangan lewatkan kesempatan untuk menguji langsung performa berbagai kendaraan di area test drive yang disediakan GIIAS 2024.

Dukungan untuk GIIAS 2024 juga terus digaungkan dari pihak sponsor.

Astra Financial kembali hadir sebagai platinum sponsor GIIAS 2024 bersama FIFGROUP, Astra Credit Companies, Toyota Astra Finance Services, Asuransi Astra, Astra Life, AstraPay, Maucash, Moxa, SEVA dan BANK SAQU by Bank Jasa Jakarta.

Selain itu, GIIAS 2024 juga mendapat dukungan Powered by Pertamina, OLXmobbi yang merupakan bagian dari grup Astra sebagai Official Trade in Partner serta sponsor lainnya yaitu GT Radial, JKIND, Protera, Astra Honda Motor, Superchallenge, Le Mineralle, Teh Pucuk Harum, Kahf dan Grab.

BACA JUGA:Menjawab Kerinduan Pecinta Sedan, AION ES Meluncur dengan Harga Rp386 Juta

GIIAS The Series 2024

GIIAS the series 2024 akan hadir diempat kota strategis di Indonesia, yakni: 

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya