Kenali 4 Tanda Ini, Tandanya Oli Gardan Motor Matic Anda Wajib Diganti
Kenali 4 Tanda Ini, Tandanya Oli Gardan Motor Matic Anda Wajib Diganti--istimewa
Saat dinyaakan, motor matic mengeluarkan bau tak sedap? Bisa jadi oli gardannya habis atau sudah terlalu kotor.
Jika sudah seperti ini, jangan ditunda lagi, segera bawa kendaraan matic Anda ke bengkel resmi terdekat untuk mengganti oli gardan.
BACA JUGA:GWM Pimpin Pasar Global Dengan Persaingan yang Terdiferensiasi
4. Oli Keluar dari Gardan
Ciri terakhir jika oli gardan sudah benar-benar habis adalah ketika terlihat adanya tanda-tanda kebocoran oli di bagian gardan.
Seperti, munculnya oli yang keluar di sekitar gardan atau di bagian bawah motor.
Isi Ulang Oli Gardan Motor Matic
Untuk menghemat biaya, saat oli gardan motor matic habis Anda, sebetulnya bisa isi ulang secara mandiri ketika muncul tanda-tanda seperti yang telah disebutkan di atas. Ikuti petunjuk praktis ini:
• Parkir kendaraan matic di permukaan yang datar.
• Pastikan kondisi motor sudah dingin.
BACA JUGA:Siap-Siap Warga Bali, FIFGROUP Jelajah Kota 2024 Hadir di GWK!
• Cari lokasi oli gardan, umumnya terletak di sekitar bagian tengah motor atau roda belakang.
• Buka tutup oli gardan, umumnya berbentuk seperti ulir atau penutup karet.
• Isi oli gardan sesuai batas level yang telah ditentukan pada indikator level oli.
Hindari mengisi oli gardan terlalu penuh karena bisa membuatnya keluar dari gardan pada saat motor matic digunakan.
Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-