Cek Bagian Ini Jika Kaca Samping Mobil Susah Turun Naik

Cek Bagian Ini Jika Kaca Samping Mobil Susah Turun Naik

Cek Ini Jika Kaca Samping Mobil Susah Turun Naik--istimewa

Motor atau regulator power window

Kalau kelistrikan dan saklar normal, masalah selanjutnya yang terjadi mungkin ada pada motor atau regulator power window, mungkin memang sudah lemah, atau sudah mengalami aus di geriginya.

Motor power window yang lemah harus diganti.

Regulator power window berfungsi sebagai penggerak kaca yang menghubungkan motor power window dengan kaca.

Jika regulator tersebut bermasalah maka kaca tidak akan bisa turun maupun naik.

Regulator yang mengalami aus di gerigi atau penghubung dudukan kaca yang terlepas, akibatnya kaca tidak bisa naik turun.

Temukan konten otomotifxtra.com menarik lainnya di Google News

Tag
Share
Berita Lainnya