Saat paddle shift ditekan dalam posisi Drive (D), maka transmisi otomatis akan memindahkan persneling secara semi manual.
Melalui hal ini, transmisi akan berubah saat terjadi pergantian gigi tanpa pengemudi harus menekan tuas. Jika mobil dalam posisi Sport (S), fitur ini akan bekerja secara manual sehingga pengemudi dapat mengatur perpindahan gigi layaknya transmisi manual.
Itulah penjelasan mengenai pengertian, jenis-jenis, manfaat, dan cara kerja dari paddle shift.
Sekarang kamu sudah tahukan semua hal tentang paddle shift? Guna mengetahui informasi lebih detail dan mahir dalam menggunakan paddle shift, kamu harus mempraktikkannya langsung saat mengemudi mobil.
Pastikan kamu tetap mematuhi aturan berkendara yang ada agar tetap aman dan nyaman.