Karena pentingnya fungsi ini, banyak kendaraan baru yang menerapkan teknologi pengereman ABS pada kendaraan mereka.
BACA JUGA:INI Dia 5 Motor yang Pernah Dipakai Marc Marquez di MotoGP
BACA JUGA:Mau Jadi Pebisnis Kuliner? Simak Panduan Memulai Usaha Food Truck, dari Modal Hingga Pilihan Mobil
Rem ABS dulunya hanya digunakan pada pesawat terbang, Namun saat ini telah banyak diterapkan pada kendaraan roda empat seperti mobil dan motor.
Komponen Rem ABS Beserta Fungsinya
Untuk dapat mengerti cara kerja sistem rem ABS pada mobil, penting untuk mengetahui komponen-komponennya.
Berikut adalah daftar komponen-komponen yang terdapat dalam rem ABS.
1. Master Cylinder: Komponen yang berfungsi untuk menerima tekanan dari pedal rem dan mengirimkannya ke sistem rem.
2. Wheel Speed Sensor: Komponen yang berfungsi untuk mengukur kecepatan roda kendaraan dan mengirimkan sinyal ke kontrol unit.BACA JUGA:Awas Bearing Rusak! Catat Ciri-ciri dan Cara Perawatan Motor yang Harus Diketahui
BACA JUGA:4 Tips Agar Lampu Mobil yang Sudah Kusam Disulap Jadi Kinclong Lagi
3. Modulator Valve: Komponen yang berfungsi untuk mengontrol tekanan yang diterima oleh roda kendaraan dan mencegah terjadinya penguncian roda.
4. Kontrol Unit: Komponen yang berfungsi untuk menerima sinyal dari wheel speed sensor dan mengontrol modulator valve sesuai dengan kebutuhan.
5. Rangkaian pipa: Komponen yang berfungsi untuk menghubungkan master cylinder dengan roda kendaraan.
6. Relay Valve: Komponen yang berfungsi untuk membuka atau menutup jalur tekanan udara yang mengalir ke modulator valve.
BACA JUGA:Jangan Panik! Lakukan 5 Hal Ini Ketika Rem Blong Pada Mobil