Kesimpulan
Ada berbagai gejala kerusakan mobil di atas yang wajib diketahui oleh Kalian agar bisa selalu berkendara dengan aman dan nyaman.
Saat mengalami salah satu gejala tersebut, jangan pernah diabaikan.
Kalian bisa melakukan tips-tips merawat mobil yang sudah Kalian rangkum sebelumnya agar mobil tidak cepat rusak.
BACA JUGA:Intip 8 Alat Transportasi Masa Lalu yang Pernah Beroperasi di Indonesia, Nostalgia Dulu Kuy!
BACA JUGA:Kok Bisa Knalpot Motor Keluar Asap Putih? Ternyata Ini 3 Penyebabnya Sob!
FAQ
• Apa saja gejala kerusakan pada mobil?
Beberapa gejala kerusakan pada mobil seperti mobilnya tidak lancar dikendarai, kabin bergetar, terdengar suara decitan saat mengerem, mobil sulit dihidupkan, dan sebagainya.
• Apakah kabin bergetar termasuk gejala kerusakan mobil?
Iya, kabin bergetar termasuk salah satu gejala kerusakan mobil.
• Apa penyebab mobil bergetar saat dibawa berkendara?
Adapun penyebab mobil bergetar saat dikendarai adalah adanya kerusakan pada selang oli atau pelumas.
• Apa tips merawat mobil agar tidak mudah rusak?
Tips merawat mobil agar tidak mudah rusak yaitu rutin memanaskan mesin dan memperhatikan tempat parkir.
• Mobil sulit dihidupkan termasuk gejala kerusakan kendaraan tersebut?